Berikut ini merupakan jenis makanan yang baik dan tepat untuk dikonsumsi penderita Diabetes Melitus, yaitu:
1. Roti, biji-bijian dan makanan sumber tepung lainnya, yaitu:
- Tepung whole grain seperti tepung whole wheat
- Whole grain seperti beras merah, sereal yang mengandung whole grain, dan sedikit tambahan gula, roti whole grain,kentang panggang
2. Buah dan sayur, yaitu:
-Sayuran segar dikonsumsi mentah atau dikukus, sayuran beku ( dipanaskan sebentar).
-Ketimun segar, kol, selada segar yang diparut.
-Buah beku, buah segar, jam bebas gula atau rendah gula.
-Saus apel tanpa gula.
-Jus buah 100% atau jus yang rendah karbohidrat.
3. Produk susu, daging dan sumber protein lainnya.
-Daging panggang atau daging rebus.
-Daging rendah lemak, daging ayam tanpa lemak tanpa kulit.
-Ikan panggang atau kukus.
-Susu skim.
-Yogurt rendah lemak.
-Keju rendah lemak.
-Krim asam tanpa lemak.
-Yogurt beku rendah lemak dan rendah karbohidrat.
-Mentega tidak dihidrogenasi.
-Mayones yang telah dikurangi lemak.
-Dressing salad rendah lemak.
No comments:
Post a Comment