Saturday 28 July 2012

Ciri Gejala Sesorang Merupakan Shopaholic



Berikut ini merupakan beberapa ciri gejala pertanda seseorang merupakan shopaholic, yaitu:

1. Hobi berbelanja begitu banyak barang walaupun sebenarnya tidak membutuhkannya ataupun kurang bermanfaat baginya.

3. Segera merasa puas ketika dapat membeli apa saja yang ia maui, tetapi ketika ia selesai berbelanja, ia akan mucul perasaan bersalah serta perasaan tertekan dengan apa yang telah ia lakukan barusan

3. Ketika mengalami stress, ia akan melakukan pelampiasan dengan melakukan aktivitas belanja.

4. Mempunyai banyak barang , misalnya baju, perhiasan, sepatu yang tidak terhitung jumlahnya , tetapi sangat jarang dipakai atau ada yang tidak pernah dipakai sama sekali.

5. Selalu tidak dapat mengontrol diri sendiri saat sedang melakukan aktivitas belanja.

6. Cepat merasa terganggu dengan kebiasaan berbelanja yang ia lakukan.

7. Tidak bisa menahan diri untuk berbelanja walaupun kebingungan bagaimana caranya untuk melunasi hutang akibat berbelanja.

8. Gemar berbohong kepada orang sekitarnya mengenai berapa banyak uang yang telah ia habiskan untuk melakukan kegiatan belanja. 

No comments:

Post a Comment